Terjemahan

Kamis, 29 Agustus 2013

MENGENAL TASAWUF DARI MASA KE MASA

Assalamu'alaikum warochmatullahi wabarokatuh !
Segala Puji bagi Allah,Tuhan sekalian alam. Sholawat beserta Salam semoga selalu dan selalu tercurah kepada Nabi akir zaman,Nabinya bangsa Jin dan Manusia,Nabi yang pertama dan terakhir,Nabi yang Mulia sampai akhir masa Baginda Nabi Besar Muhammad s,a,w.

Tassawuf,kata ini sangat familiar di telinga kita umat Islam bahkan siapapun yang mendengarnya pasti merasa tidak sanggup menjelaskannya.Saya tidak faham akan Ilmu Allah yang rumit ini.Banyak faham dan pendapat dalam Ilmu Tassawuf bahkan ada pertentangan yang sangat hebat didalamnya yang pelakunya sendiri adalah para pakar Agama ( Ulama ).Namun sayang, dari sekian banyak Ulama yang menentang ajaran Tassawuf adalah para Fuqoha ( ahli fiqih) yang notabene tidak mengenal Tassawuf lebih dalam.Mereka para Mutasawwifin adalah sesunggunya ahli Agama ( Fuqoha )mereka melihat hukum dengan dua cara,dengan cara Syar'i dan Haqiqi.Mata mereka memandang yang dhohir dan yang bathin sehingga prilaku mereka selalu dilihat amat berbeda dengan orang kebanyakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar